Workshop Hari Ke-2


Implementasi Kurikulum Merdeka dengan pemateri Dr. Titi Priyatiningsih, M.Pd. (Pelatih Ahli Sekolah Penggerak Kemdikbud).
Pada workshop hari kedua ini membahas tentang:
✨️Projek penguatan profil pelajar pancasila
✨️Penyusunan KOSP (Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan)
✨️Penyusunan modul ajar Kurikulum Merdeka yang meliputi Tujuan Pembelajaran (TP), Alur Tujuan Pembelajaran (ATP), dan Modul Ajar (MA)

Explore More

VAKSIN BOOSTER BAGI PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 GETASAN (BERSAMA PUSKESMAS JETAK DAN POLSEK GETASAN)

Pelaksanaan pembelajaran tatap muka terbatas semester genap tahun pelajaran 2021/2022 telah  dimulai.  Untuk itu peserta didik termasuk sasaran target prioritas percepatan program vaksinasi COVID-19 untuk dukung pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM)

Lomba Sippa Dhamma Samajja (Keterampilan Agama Budha) Tingkat Kabupaten Semarang Tahun 2023

Selamat dan sukses untuk anak -anak yang berhasil mendapatkan kejuaraan dalam rangka Lomba Sippa Dhamma Samajja Tingkat Kabupaten Semarang. Ayu Ananda (XI IPS 1) juara 1 LCC Friska Ayu Purnama

REGENERASI PENGURUS OSIS SMA NEGERI 1 GETASAN

Regenerasi pengurus OSIS SMA Negeri 1 Getasan sudah terlaksana dan sudah diperoleh calon-calon pengurus OSIS yang baru, maka diperlukan adanya kegiatan pelantikan sebagai tanda disahkannya meraka menjadi pengurus OSIS Periode